Pontianak Kubu Raya Sekadau Sanggau Landak Sintang Melawi Kapuas Hulu Ketapang Bengkayang Singkawang Mempawah Sambas Kayong Utara

KPU Sekadau Tetapkan Perolehan Kursi Legislatif Dan 30 Caleg Anggota DPRD Terpilih Pemilu 2024

Rapat Pleno terbuka penetapan perolehan kursi legislatif dan Anggota DPRD Terpiluh

Sekadau, wartakalbarterkini.com - Komisi Pemilihan Umum [ KPU ] Kabupaten Sekadau menetapkan Calon Legislatif terpilih  dan perolehan kursi legislatif pada Pemilihan Umum [ Pemilu ] 2024. 


Penetapan disampaikan Ketua KPU Sekadau Fransiskus Koman melalui rapat pleno terbuka penetapan perolehan kursi dan calon terpilih anggota DPRD Sekadau, Jumat[16/8'2024] di Aula Pondok Indah Hotel Jl Merdeka Timur Sekadau.


KPU Sekadau dalam SK KPU Nomor 580 Tahun 2024 dalam putusannya  menetapkan 

PDI Perjuangan memperoleh 6 kursi legislatif berasal dari Dapil I (2 kursi)  Dapil II (2 kursi) dapil III (2 kursi).


Partai Gerindra ditetapkan memperoleh 6 kursi berasal dari Dapil I (2 kursi), Dapil II  (3 kursi) Dapil III (1 kursi ).


Partai Demokrat meraih 4 kursi berasal dari Dapil I (1 kursi), Dapul II (2 kursi) Dapil III (1 kursi)


 Nasdem 4 kursi berasal dari Dapil I .[2 kursi] Dapil II [ 1 kursi] Dapil III[1 kursi.]


 Golkar 3 kursi, PAN 3 kursi, Perindo 2 kursi, Hanura 1 Kursi, PPP 1 kursi.


Sementara Calon Terpilih DPRD Kabupaten Sekadau Dalam Pemilu 2024 ditetapkan dengan Keputusan KPU Kabupaten Sekadau Nomor 581Tahun 2024. Berikut adalah nama-nama Anggota DPRD Terpilih di 3 Dapil 


I. Dapil Sekadau 1 (10 kursi)


1. Hermanto [2.117 suara]

2. M.Ardiansyah [ 3.517 suara ]

3. Harris Winoto [1.862 suara ]

4. Valentinus [ 1,834 suara ]

5. Ari Kurniawan Wiro [ 1,802 suara ]

6.Zainal. [ 1,175 suara ]

7. H. Abang Nasir, S.A.P [ 1,187 suara]

8. Yanto Linus [ 2.236 suara ]

9. Bernandus Mohtar [1,751 suara]

10.Herman, S.Sos [1,099 suara ]


II.Dapil Sekadau 2.( 12 kursi)


1. Handi, S.E [ 6,923 suara ]

2. Selpanus Usel, S.Ag [ 2,702 suara]

3. Moloi, S.A.P [3,055 suara ]

4. Yohanes Ayub [1,797 suara]

5. Harianto [ 3,656 suara ]

6. Viktor Teak, S.Sos [1,420 suara]

7. Radius Efendy[2,138 suara]

8. Atansius Jalol [ 2,604 suara]

9. Helcosoni, A.Md[ 1,560 suara]

10.Lorensius Ardi Wiranata[2,042 suara]

11. Drs.Paulus Subarno [1,794 suara]

12.Yosef. [ 90 suara ]


III. Dapil Sekadau 3 (8 kursi)


1.Hans Christian, S.I.P [3,189 suara]

2. Jefray Raja Tugam [2,917 suara ]

3.Yodi Setiawan, S.Sos [4,473 suara]

4. Efa Fras [1,850 suara ]

5.Matheus Chandra Dawi [3,125 suara]

6. Timotius Ase [2,890 suara]

7.Agustinus Atang [1,882 suara]

8. Bambang Setiawan.[2,475 suara](jr]




Tinggalkan Komentar

Back Next