Jajaran Pemerintah Desa Engkersik. |
Sekadau, wartakalbarterkini.com - Pemerintah Desa Engkersik telah mempublikasi jumlah APBDes 2024, langkah ini merupakan bentuk transparansi yang sudah terbangun baik di Pemerintahan Desa serta dukungan dari jajaran dan unsur pemerintah desa yang berada di Wilayah Kecamatan Sekadau Hilir tersebut.
Melansir data milik Pemerintah Desa Engkersik pada Senin[8/7/2024] gestur APBDes 2024 terdiri dari Pendapatan dan Belanja Desa yangb sudah dialokasikan sesuai item-item dan mata anggaran untuk pembiayaan dan belanja selama satu tahun berjalan.
I. PENDAPATAN DESA.
Pendapatan Asli Desa. Rp. 0,00
Pendapatan Transfer. Rp. 1.862.321.941,00
==================
Alokasi Dana Desa [ADD] Rp. 652.024.841,00
Dana Desa [DD] Rp. 1.210.297.000,00
Bantuan Keuangan Desa. Rp. 0,00
Pendapatan Lain-Lain
Bunga bank. Rp. 2.900.000,00
Jumlah Pendapatan. Rp. 1.965.221.941,00
II. BELANJA DESA.
BELANJA
Bidang Penyelenggara Pemerintah Desa Rp. 653.479.552,00
Bidang Pelaksana Pemerintah Desa Rp. 318.787.625.00
Bidang Pembinaan Masyarakat Desa Rp 332.249.630.00
Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa Rp 457.750.000.00
Bidang Penanggulangan Bencana, Darurat dan Mendesak Desa Rp. 103.993.073,41
Jumlah Belanja. Rp. 1.996.259.920,41
Surplus/defisit. Rp. (1.038.079,41)
PEMBIAYAAN
Penerimaan Pembiayaan. Rp. 1.038.079,41
SILPA Tahun Sebelumnya. RP. 1.038.079,41
SISA LEBIH (KURANG PEMBIAYAA) RP. 0,00
APBDes 2024 keseluruhan diproyeksikan untuk pembiayaan dan belanja Pemerintah Desa serta Desa Engkersik yang terdiri dari 9 Dusun 36 RT dengan jumlah Kepala Keluarga 1.328 KK 4.867Jiwa.[jr]